Pembukaan Lomba Hari Jadi Kabupaten Asaahan yang ke-77 di Kecamatan Teluk Dalam

Pembukaan Lomba Hari Jadi Kabupaten Asaahan yang ke-77 di Kecamatan Teluk Dalam dihadiri oleh Camat Teluk Dalam, Kapolsek Simpang Empat, Danramil Simpang Empat, Asisten PT Padasa Enam Utama, Ketua PKK Kecamatan Teluk Dalam, Kepala Desa se-Kecamatan Teluk Dalam, Ketua TP. PKK se-Kecamatan Teluk Dalam, Perangkat Desa se-Kecamatan Teluk Dlam. Dalam sambutannya beliau mengucapkan terima kasih atas antusias desa untuk ikut mensukseskan kegiatan ini.  








 

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama