Selasa, 25 Juli 2023
Menghadiri undangan rapat koordinasi tekhnis tim penggerak pkk desa perkebunan teluk Dalam kecamatan teluk dalam di aula kantor desa perkebunan teluk dalam.
Tujuan rapat koordinasi tekhnis tim penggerak pkk desa perkebunan teluk dalam adalah untuk menyamakan persepsi antara ide ibu ketua tim penggerak pkk desa perkebunan teluk dalam dengan para anggotanya yang ada di desa perkebunan teluk dalam, dan pada hari ini telah dikesimpulkannlah persepsi tersebut yakni akan dibuat secara rotasi jadwal rapat koordinasi di setiap rumah ibu kepala Dusun, kesepakatan uang arisan, dan hadiah arisan, serta diadakannya lucky draw untuk menambah semangat para ibu-ibu untuk hadir melaksanakan kegiatan pkk di desa perkebunan teluk dalam.
Di dalam kegiatan rakoornis tersebut, ibu ketua tim penggerak pkk desa perkebunan teluk dalam juga tak lupa membina anggota tim penggerak pkk desa nya dalam praktek membuat merangkai bunga bonsai dari kawat halus berwarna.
Semoga kegiatan kita pada hari ini bermanfaat, dan diridhoi oleh Allah SWT, dan sebagai penutup acara dirangkai dengan foto bersama.
.jpeg)

.jpeg)
