PELATIHAN DAN PEMBINAAN KOMUNIKASI PADA MEDIA SOSIAL KABUPATEN ASAHAN TAHUN 2025

 Kamis, 11 September 2025

Pukul  : 09.30 Wib s/d Selesai

Lokasi : Aula Melati Kantor Bupati Asahan


        Camat Teluk Dalam Ibu Mahyuni Z Bugis, S.STP., M.I.Kom, Sekcam Teluk Dalam Bapak Ponidin, SH bersama SP3 Kecamatan Teluk Dalam Mardiana,SH menghadiri undangan Pelatihan dan Pembinaan Komunikasi pada Media Sosial di Lingkungan Kabupaten Asahan.









Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama